Salam dan Bahagia Siswa Kelas X Basma
Sampai bertemu di pembelajaran Fisika yang pertama esok hari. Kita akan saling mengenal dulu satu sama lain dan harap menyiapkan 1 buah buku tulis untuk Pembelajaran Fisika, buku tulis ukuran biasa dengan isi 38 lembar saja sudah cukup, lebih juga boleh :)
Siapkan juga kertas blanko nama seperi gambar di atas, untuk diletakkan di atas meja masing-masing. Ukuran dan jenis kertasnya bebas, boleh yang berwarna, boleh juga tidak. Menggunakan kertas buku tulis juga bisa. Langsung diisi nama panggilan ya (nama singkat dari nama panjang kalian). Tulis nama kalian serapi, seindah, dan sejelas mungkin, untuk mempermudah dan memperlancar interaksi di kelas nantinya seperti contoh berikut ini. Terimakasih :)



Tidak ada komentar:
Posting Komentar